Langsung ke konten utama

Si Hati

Kota malam yang diselimuti awan gelap, matahari yang saat ini menyinari belahan lain. Rintikan hujan yang turun begitu deras beriringan dengan gemuruh petir. Di bawah langit yang gelap itu membuat suasana si hati makin kalut. Sekumpulan esmosi yang sampai saat ini terus terus dan terus memenuhi ruangan si hati. Membuat si hati ini lelah, tak tahan dengan semua kondisi. Apa situasi ini hanya fana atau kekal, yang jelas sampai kapan pun si hati ini harus bertahan.

Ruangan si hati ini dominannya dipenuhi oleh hepi, sed, lov, dan engri. Si hati ini sudah melakukan hal yang bijak, ia memberikan masing-masing ruangan untuk sekumpulan esmosi dengan cara yang adil. Tapi, terkadang ada situasi yang tidak bisa dikendalikan oleh si hati sehingga sekumpulan esmosi itu kacau.

Si hati ini sifatnya rapuh, bukan berarti dia lemah tapi dia berperasaan. Si hati ini sangat pengertian, peka, peduli, dan tidak ingin menyakiti, karena dia tahu para hati selayaknya diperlakukan seperti itu, dan tentunya si hati juga ingin merasakan hal yang sama.

Memberi tak harap kembali dan memberi tanpa pamrih. Si hati ini tahu bahwa tidak baik mengharapkan imbalan, tapi salahkan jika dia mendambakan akan kasih sayang dan pengertian dari hati-hati yang dia sayang. Si hati ini merasa sepi, saat sekumpulan esmosinya kacau. Dia merindukan sesosok hati yang bisa menenangkannya, tak perlu memberinya apa-apa tapi cukup hanya ingatkan dia betapa menawannya si hati ini, betapa tangguhnya si hati ini, dan betapa berharganya si hati ini.

Para hati yang dia rindukan adalah sesosok yang melahirkan si hati, dialah peri hati. Andai peri hati tahu, semua yang dilakukan si hati itu semata-mata untuknya. Beri si hati ini kekuatan, selagi ada waktu kenapa lagi ditunda. Si hati ini sadar, tak pantas juga bersikap memaksa. Akankah peri hati suatu saat memahami perasaan si hati? Akankah peri hati berubah? Tidakah selama ini peri hati tanpa sadar melukai si hati? Atau hanya kesalahpahaman?

Si hati ini tidak pernah mengeluh, karna yakin suatu saat peri hati ini sadar bahwa terkadang sikapnya keliru. Semoga . . .



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengalaman Lasik Mata

Assalamu’alaikum wr wb Haii Guyss,,, Di kesempatan ini gue mau sharing ke kalian akan pengalaman lasik yang gue jalanin sekitar 2 bulan yang lalu. Gue kayaknya gak perlu lagi ngasih pengertian apa itu LASIK??? Soalnya udah banyak banget yang bahas itu serta bagiin pengalaman-pengalamannya orang, Tapi, disini gue mau ceritain pengalaman yang gue jalanin di yang satu-satunya RSK Mata Pemerintah yang ada di Palembang (gak  nyebutin merek  yah) . NOTE:   Semua yang gue tulis ini berdasarkan pengalaman yang gue rasain, JADI jangan dijadikan  patokan  buat kalian, karena hasil yang dirasain bagi setiap orang beda-beda yahhh!!! Gue disini murni cuma mau membagikan kisah, tanpa ada unsur paksaan. So, HANYA sekedar memberi gambaran apa itu lasik. SEMOGA BERMANFAAT (: Ada beberapa alasan yang kuat, sehingga mendorong gue untuk mutusin buat ngelakuin operasi, salah satunya juga buat kesehatan. Awalnya ortu gak setuju, karena operasi ini masih terbilang ba...

Leaflet Napza

  Semoga bermanfaat materi ini dari berbagai macam sumber :)  

Daftar Lagu Barat Ter-Populer

Hai guys, udah lama gak nge- blog lagi dikarenakan kesibukan (sok sibuk) haha . . . Langsung aja kali ini, gue mau sharing sederetan lagu yang pastinya rekomended buat add list kalian ^3^ check this out?!! 1.    Closer - The Chainsmoker Entah kenapa menurut gue setiap denger nih lagu gak ngebosenin, dengan instrument musiknya itu yang enjoy. Tahukah guys? Kalo lagu ini berhasil menduduki posisi puncak lagu billboards 100 dengan jangka waktu yang lama loh hoho. 2.    Roses - The Chainsmoker Wuih lagi-lagi mereka ahaha, tapi bener deh lagu ini juga gak kalah keren. Gue jujur sebenarnya gak terlalu suka dengan music yang aliran dj gitu. Soalnya bikin pusing dengan serangkaian rap yang menurut gue terdengar kayak comelan (upss sorry ini menurut gue yah jangan protes hehe) dan endingnya ngebosenin. Tapi, rata-rata gue suka sama lagu-lagu mereka nih, dan gak salahnya dong buat masukkin nih lagu di list kalian. Rekomendasi gue juga, loh bisa denger lagu-l...